Kimia

Pertanyaan

pH larutan Asam Sulfat ( H2SO4 ) dengan konsentrasi 0,2 M adalah?

1 Jawaban

  • Dik : M ( H2SO4 ) = 0,2 M
    H2SO4 => 2H+ + SO^-2 4
    [ H+ ] = M x Valensi Asam
    [ H+ ] = 0,2 x 2 = 4 x 10^-1
    PH = -log [ H+ ]
    PH = -log 4 x 10^-1
    = 1 - log 4

    sedikit sulit mengetik penguraian H2SO4 dgn HP, jika belum mengerti anda bisa melihatnya di buku atau di Google.

Pertanyaan Lainnya