siklus hidrologi terdiri atas komponen - komponen penting yang menunjukkan proses - proses perubahan wujud air. jelaskan proses dalam siklus air yang menggambar
            Geografi
            
               
               
            
            
               
               
             
            irfika
         
         
         
                Pertanyaan
            
            siklus hidrologi terdiri atas komponen - komponen penting yang menunjukkan proses - proses perubahan wujud air. jelaskan proses dalam siklus air yang menggambarkan perubahan wujud air !
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban mhdzakijumaikapertama terjadinya penguapan (evapotranspirasi) dilaut, disungai, danau, tanaman, ataupun sumber air. kemudian membentuk awan, awan bergerak karena adanya angin, kemudian awan yg mengandung uap air dilepaskan terjadilah hujan (presipitasi), air hujan kemudian bergerak ketempat yg rendah dan kembali terjadi penguapan