Matematika

Pertanyaan

Ratri mempunyai 3 lembar uang puluh ribuan, 4 lembar uang lima ribuan, dan 5 lembar uang dua puluh ribuan. Berapa jumlah
uang Ratri seluruhnya?

1 Jawaban

  • 3 lembar puluhan = 3 x 10.000 = 30.000
    4 lembar 5ribuan = 4 x 5.000 = 20.000
    5 lmbr 20ribuan = 5 x 20.000 = 100.000
    jamlah uang seluruhnya =
    30.000+20.000+100.000 = 150.000

Pertanyaan Lainnya