Kimia

Pertanyaan

28. Diketahui persamaan reaksi redoks berikut : NaCl+MnO2+H2SO4 → MnSO4+Na2SO4+H2O+Cl2 Dalam reaksi di atas unsur yang melepas elektron adalah ….

1 Jawaban

  • Dalam reaksi tersebut, yang melepas elektron (Oksidasi) adalah NaCl -> Cl2. Karena Cl pada ruas kiri bermuatan -1, dan berubah muatan elektronnya menjadi 0 pada ruas kanan

Pertanyaan Lainnya