sebuah prisma tegak alasnya berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 12 cm dan 18 cm. jika luas seluruh permukaan prisma 392cm^2. volume prisma adalah...
Matematika
IrsyadNB
Pertanyaan
sebuah prisma tegak alasnya berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 12 cm dan 18 cm. jika luas seluruh permukaan prisma 392cm^2. volume prisma adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban tiur71
sisi miring = 6² + 9²
= 36 + 81
= √117
= 10 cm
luas permukaan = 2 × luas alas + keliling alas × tinggi prisma
392 cm² = 2 × ( d1 × d2 / 2 ) + (4 × s ) × tinggi prisma
392 cm² = 2 × (12 × 18 / 2 ) + ( 4 × 10 ) × tinggi prisma
392 cm² = 2 × 108 cm² + 40 cm × tinggi prisma
392 cm² = 216 cm² + 40 cm × tinggi prisma
tinggi prisma = 392 cm² - 216 cm² / 40 cm
tinggi prisma = 176 cm² / 40 cm
tinggi prisma = 4,4 cm
Volume = luas alas × tinggi prisma
= 108 cm² × 4,4 cm
= 475,2 cm³
Maaf ya kalau salah