suatu pekerjaan dapat di selesaikan oleh 20 pekerja dalam waktu 15 minggu jika pekerjaan itu harus selesai dalam 10 minggu banyak pekerja yan
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            yoliviadjapang145
         
         
         
                Pertanyaan
            
            suatu  pekerjaan  dapat  di  selesaikan oleh  20  pekerja  dalam  waktu  15  minggu  jika  pekerjaan  itu  harus  selesai dalam  10  minggu  banyak pekerja  yang  harus di butuhkan  adalah  tolong  bantu  dengan caranya  yah 
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban raudiahrfPekerja waktu (minggu)
 20 -----> 15
 x -----> 10
 x = 15/10 × 20
 x = 15 × 2
 x = 30
 Banyak pekerja tambahan yang dibutuhkan
 = 30 - 20
 = 10 pekerja
 jadi, banyak pekerja tambahan yang dibutuhkan adalah 10 orang
- 
			  	2. Jawaban ErikCatosLawijayaMapel : Matematika
 Kelas : VII SMP
 Bab : Perbandingan
 Pembahasan :
 Minggu | Pekerja | Hasil Kali
 15 | 20 | 300
 10 | 20 + x | 10(20 + x)
 300 = 10(20 + x)
 300 = 200 + 10x
 10x = 100
 x = 10 tambahan pekerja