Ekonomi

Pertanyaan

Disuatu wilayah diketahui jumlah uang beredar sebanyak Rp 2 miliar,harga barang yang berlaku Rp 100.000,00. Jika jumlah barang yang diperdagangkan ada 50.000 unit. Tentukan kecepatan peredaran uangnya?

2 Jawaban

  • rumus : M.V = P.T

    V = 100.000 × 2 miliar / 50.000
    V = 200 triliun / 50.000
    V = 4 milyar
  • M = 2 milyar
    P = 100.000
    T = 50.000 unit

    M × V = P × T
    2 miliar × V = 100.000 × 50.000
    2 miliar × V = 5 milyar
                    V = [tex] \frac{5 milyar}{2 milyar} [/tex]
                       = 2,5

Pertanyaan Lainnya