Fisika

Pertanyaan

1. Seorang astronot memiliki berat 900 Newton ketika ditimbang di bumi. Jika percepatan gravitasi bulan 1/6 kali percepatan gravitasi bumi, maka Massa astronot ketika dibulan adalah...
A.60 kg
B.75 kg
C.80 kg
D.90 kg

2. Dari pernyataan berikut, yang sesuai dengan hukum 1 Newton adalah...
A. Jika £F = 0 benda tidak mungkin diam
B. Jika £F = 0 benda dalam keadaan diam
C. Jika £F = 0 benda dalam keadaan bergerak
D. Jika £F = 0 benda bergerak dipercepat

Jelaskan pake cara jangan NGASAL! Okee tq.

1 Jawaban

  • 1.D
    90 kg...
    massa dimanapun akan tetap
    2.B
    dengan menganggap benda tersebut memiliki default diam, jika f = 0 maka akan tetap diam..
    sebuah benda akan tetap bergerak dan tetap diam jika tidak ada resultan gaya yang memengaruhinya

Pertanyaan Lainnya