cara mengulang kata dasar ada 4 yaitu terima kasih
            B. Indonesia
            
               
               
            
            
               
               
             
            reza3451
         
         
         
                Pertanyaan
            
            cara mengulang kata dasar ada 4 yaitu
terima kasih
               
            terima kasih
               2 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban yufadaprana-mengulang seluruh kata dasar
 -mengulang sebagian kata dasar
 -mengulang kata dasar sekaligus dengan afiksasi
 -mengulang kata dasar dengan perubahan
 sekian ^^
- 
			  	2. Jawaban TheriseAda empat cara dalam mengulang kata dasar, yaitu sebagai berikut:
 a. Mengulang seluruh kata dasarnya, contohnya:
 takut → takut-takut
 b. Mengulang sebagian dari kata dasarnya, contohnya:
 sama → sesama
 c. Mengulang kata dasar sekaligus dengan afiksasi, contohnya:
 malas → bermalas-malas
 d. Mengulang kata dasar dengan perubahan, contohnya:
 balik → bolak-balik