Biologi

Pertanyaan

1. Jelaskan penampang melintang pada daun
2. Jelaskan tahapan tahapan fotosintesa menurut sachs
3. Mengelompokan jenis NAPZA

1 Jawaban

  • 1. penampang melintang daun (dari atas ke bawah) =
         a. epidermis atas
         b. palisade / jaringan tiang
         c. spons / bunga karang ==> juga terdpat pembuluh angkut
         d. epidermis bawah

    2. tahap fotosisntesa tetap ada 2 tahap adalah reaksi terang dan reaksi gelap. Munngkin tahap percobaan Sach ya,...?kalau percobaan Sach  punya urutan langkah =
       a. tutup permukaan sebagian daun dengan kertas alumunium foil dan letakkan dtempat terang beberapa lama...
      b. ambil daun yg ditutup kertas dan yg tidak ditutup, lepaskan kerta Allumunium foil nya...liat perbedaan warna daun yg kena cahaya dan yg dittutup kertas
      c. rebus dapam alkohool mendidih 2 daun tersebut utk melarutkak klorofilnya dan tiriskan
      d. setelah itu tetesi dg lugol / iodium pada ke 2 daun ..maka akan terbentuk warna biru pada daun yg tdk ditutup kertas krn mengandung AMILUM sedangkan daun y ditututp warna tetep coklat

    3. penggolongan NAPZA /NARKOTIKA
    a. golongan I , contoh : heroin, kokain, opium
    b. golongan II , contoh ; morfin, metadon
    c. golongan III, contoh codein,

Pertanyaan Lainnya