Fisika

Pertanyaan

urutan balok yang memberi tekanan terbesar keterkecil ditunjukan nomor
urutan balok yang memberi tekanan terbesar keterkecil ditunjukan nomor

1 Jawaban

  • C. 1,2,3,4

    sesuai dengan rumus tekanan : P = F/A
    yaitu tekanan sebanding dengan gaya tetapi berbanding terbalik dengan luas penampang. Jadi semakin besar luas penampang maka tekanan semakin kecil sedangkan semakin kecil luas penampang maka semakin besar tekanannya.

    semoga membantu:)