Fisika

Pertanyaan

Bagaimana posisi gerhana bulan dan matahari?

2 Jawaban

  • Gerhana bulan =
    Matahari - bumi - bulan
    *biasanya terjadi pada saat fase bulan purnama





    Gerhana matahari =
    Matahari - bulan - bumi
    *biasanya terjadi pada saat fase bulan mati/baru





    Semoga membantu ^^
  • Gerhana matahari posisi bulan berada di tengah tengah bumi dan matahari sehingga cahaya matahari ke bumi ditutupi oleh bulan

    Gerhana bulan posisi bulan berada di di belakang bumi sehingga cahaya matahari terhalang oleh bumi sehingga tidak dapat dipantulkan oleh bulan.
    *Semoga membantu*

Pertanyaan Lainnya