IPS

Pertanyaan

sebutkan 1 kasta tertinggi dalam agama hindu

1 Jawaban

  • Kasta Hindu terbagi menjadi 4 tingkatan, yaitu Kasta Sudra, Waisya (Pedagang), Ksatria, dan yang tertinggi adalah Kasta Brahmana. Kasta Brahmana sebagai perlambang mulut ialah golongan para ahli agama dan ilmu pengetahuan. Golongan ini paling dihormati dan biasanya menjadi penasehat raja.

    semoga membantu^^

Pertanyaan Lainnya