perbedaan tentang sel prokariotik dan sel eukariotik
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            aidil90
         
         
         
                Pertanyaan
            
            perbedaan tentang sel prokariotik dan sel eukariotik
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban Bayanudinprokariotik adalah makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel.
 eukariotik adalah makhluk hidup yang memiliki membran inti sel
- 
			  	2. Jawaban maimun6sel eukariotik adalah sel yang mempunyai membran inti
 sel prokariotik adalah organisme yang hanya terdiri dari satu sel (uniseluler)