Ekonomi

Pertanyaan

diketahui fungsi tabungan suatu negara adalah S= -400 miliar + 0,3Y.ketika pendapatan meningkat dari Rp.300 miliar menjadi Rp 400 miliar tingkat konsumsi menongkat menjadi....?

1 Jawaban

  • S = -400 + 0,3Y
    a = 400
    1 - b = 0,3
    b = 1 - 0,3
    b = 0,7

    C = a + bY
    C = 400 + 0,7Y

    Pada saat Y = 300 miliar:
    C = 400 + 0,7 × 300
    C = 400 + 210
    C = 610 miliar

    Pada saat Y = 400 miliar:
    C = 400 + 0,7 × 400
    C = 400 + 280 miliar
    C = 680 miliar

    Tingkat konsumsi meningkat dari 610 miliar menjadi 680 miliar

Pertanyaan Lainnya