Berapakah peluang munculnya angka dan bilangan genap dari pelemparan sebuah dadu dan sebuah uang logam...
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            saripbudisantoso
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Berapakah peluang munculnya angka dan bilangan genap dari pelemparan sebuah dadu dan sebuah uang logam...
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban WallStreetPeluang Muncul Angka
 >> Titik Sampel { A} = 1
 >> Ruang Sampel { A, G } = 2
 >>> Peluangnya 1/2
 Peluang Muncul Bilangan Genap
 >> Titik Sampel { 2, 4, 6 } = 3
 >> Ruang Sampel { 1, 2, 3, 4, 5, 6 } = 6
 >>> Peluangnya 3/6 = 1/2
 Peluang Angka dan Bil. Genap
 => 1/2 x 1/2
 => 1/4
 Semoga Bermanfaat {^=^}
 Makasih:D