B. Arab

Pertanyaan

sebutkan asas-asas transaksi ekonomi islam

2 Jawaban

  • Setiap transaksi pada dasarnya mengikat semua pihak yang melakukan transaksi, kecuali transaksi yang dilakukan menyimpang dari hukum syara’, seperti  menjual barang haram. Adapun hal ini dapat dicermati dalam Q.S Al-Ma’idah ayat 1.

    Semoga Membantu Jgn lupa Click Terimakasih
  • a. Asas ridha’iyyyah (asas rela sama rela) yaitu bahwa transaksi ekonomi dalam bentuk apapun yang dialkukan perbankan pada prinsip rela sama rela buka suka sama suka yang bersifat hakiki. Asas tersebut dalam Al Quran diterangkan bahwa semua bentuk transaksi yang mengandung unsur paksaan tidak diperbolehkan. 

    b. Asas manfaat yaitu bahwa akad yang akan dilakukan oleh lembaga keuangan dengan nasabh berkenaan dengan hal-hal yang bermanfaat bagi kedua pihak, maka dari akad-akad itu yang bersifat mudharat atau mafsadat tidak diperbolehkan. 

    c. Asas keadilan, dalam arti kedua pihak yang melakukan transaksi ekonomi (lembaga keuangan nasabah) harus berlaku dan diperlakukan secara adil dalam konteks pengertian luas dan konkrit. Hal ini sangat berkaitan dengan doktrin-doktrin yang tersebut dalm Al Quran yang sangat menjunjung tinggi keadilan dan sangat anti kezaliman, maka dalam praktek transaksi ekonomi Islam tidak dikenal dengan riba, karena riba menurut ajaran Islam termasuk Simbol yang berpihak pada kezaliman.

Pertanyaan Lainnya