Harga 5 buku dan 3 penggaris adalah 21 ribu jika Tono membeli 4 buku dan 2 penggaris maka ia harus membayar 16 ribu Berapakah harga yang harus dibayar oleh nita
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            BangOjak3445
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Harga 5 buku dan 3 penggaris adalah 21 ribu jika Tono membeli 4 buku dan 2 penggaris maka ia harus membayar 16 ribu Berapakah harga yang harus dibayar oleh nita Jika ia membeli 10 buku dan 3 penggaris yang sama
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	1. Jawaban teta6misalakan buku = x dan penggaris y
 5x + 3y =21.000 (×2)
 4x + 2y = 16.000 (×3)
 "*
 10x + 6y = 42.000
 12x + 6y = 48.000
 ______________-
 -2x = -6.000
 x = 3.000
 masukkan x = 3.000 kesalah satu persamaan
 5x + 3y = 21.000
 5(3.000) + 3y = 21.000
 3y = 21.000 - 15.000
 3y = 6.000
 y= 2.000
 jadi yg harus dibayar nita adalah
 10x + 3y =
 10(3.000) + 3(2.000) =
 30.000 + 6.000 = Rp36.000,00
 semoga bermanfaat