Biologi

Pertanyaan

Jaringan apa saja yang menyusun hewan? Sebutkan pula fungsinya!

1 Jawaban

  • 1. jaringan epitel
    fungsinya : melapisi / menutupi permukaan luar tubuh( membentuk kulit ) / melapisi permukaan rongga dalam tubuh
    2. jaringan penunjang atau penyokong
    fungsinya : untuk menunjang jaringan ikat , darah , lemak ,dll.
    3. jaringan otot
    fungsinya : sebagai penggerak tubuh
    4. jaringan saraf
    fungsinya : menerima atau menghantarkan rangsangan
    maaf kalo salah

Pertanyaan Lainnya