Matematika

Pertanyaan

nilai dari cos 190 derajat dan tan 230 derajatberturut-turut bertanda...

1 Jawaban

  • Bab Trigonometri
    Matematika SMA Kelas X

    cos 190° di kuadran III, maka bernilai negatif → (-0,98) → bertanda negatif
    karena cosinus bernilai positif hanya di kuadran I dan IV

    tan 230, di kuadran III, maka bernilai positif → (1,19) → bertanda positif
    karena tangen bernilai positif hanya di kuadran I dan III

Pertanyaan Lainnya